Kenapa Harus Kuliah Fisioterapi, Kenapa Tidak Kedokteran Aja

2023-10-09T16:44:49+07:00

Kenapa Harus Kuliah Fisioterapi, Kenapa Tidak Kedokteran Aja esaunggul.ac.id - Ketika banyak orang memikirkan profesi medis, pikiran mereka seringkali menuju kepada dokter. Namun, dunia perawatan kesehatan lebih dari sekadar kedokteran. Salah satu bidang yang penting dalam perawatan kesehatan adalah fisioterapi. Kamu  mungkin bertanya-tanya, mengapa harus kuliah fisioterapi, kenapa tidak langsung kuliah kedokteran saja? Artikel ini akan menjelaskan mengapa fisioterapi adalah pilihan pendidikan yang hebat dan bagaimana perbedaannya dari kedokteran. Fisioterapi: Fokus pada Gerakan dan Fungsi Kedokteran dan fisioterapi memiliki tujuan umum yang sama, yaitu membantu pasien mencapai kesehatan optimal. Namun, pendekatan keduanya berbeda. Fisioterapi lebih berfokus pada gerakan dan [...]

Kenapa Harus Kuliah Fisioterapi, Kenapa Tidak Kedokteran Aja2023-10-09T16:44:49+07:00

Terapi Latihan Untuk Menangani Sindrom Piriformis

2023-02-08T14:14:30+07:00

Terapi Latihan Untuk Menangani Sindrom Piriformis esaunggul.ac.id – hallo Sobat Unggul. Jika kalian pernah mengalami  Mati rasa dan kesemutan di bokong, yang menjalar ke tungkai atau yeri di bokong saat duduk, sehingga duduk menjadi tidak nyaman. Itu bisa jadi tanda kalian mengalami piriformis sindrom. Untuk mengetahui apa itu piriformis sindrom, yuk simak penjelasan berikut ini. Apa itu piriformis sindrom atau syndrome piriformis? Sindrome piriformis atau piriformis syndrome adalah kondisi dimana tertekannya nerve sciatic yang disebabkan  otot piriformis yang terletak di area bokong mengalami ketegangan dan kekakuan, sehingga timbul rasa sakit dibagian posterior dan medial kaki. Kondisi ini juga dapat menyebabkan low [...]

Terapi Latihan Untuk Menangani Sindrom Piriformis2023-02-08T14:14:30+07:00

Jangan Sembarangan Berlari, Mengenal ITBS Cedera Umum pada Pelari

2022-09-22T17:26:19+07:00

Esaunggul.ac.id - Mengenal ITBS cedera umum pada pelari, Iliotibial Band Syndrome yang merupakan cedera lutut yang mengakibatkan timbulnya rasa nyeri pada sisi luar lutut yang cenderung agak ke atas atau mendekati paha. Gejala utama ITBS adalah nyeri tajam pada bagian luar lutut yang terkadang dapat terasa ke area paha atau betis bagian luar terutama saat tumit menyentuh lantai. Nyeri yang dirasakan cenderung bertambah ketika aktivitas lari atau menuruni tangga. Pada beberapa kejadian pasien merasakan adanya snopping atau hentakan yang terdengar pada lutut. Adapun test ITBS seperti Ober's Test dan Noble's Test ITBS terjadi akibat pergesekan IT Band yang terlalu sering dengan [...]

Jangan Sembarangan Berlari, Mengenal ITBS Cedera Umum pada Pelari2022-09-22T17:26:19+07:00

7 Cedera yang Sering Terjadi saat Olahraga

2022-09-15T16:17:22+07:00

Esaunggul.ac.id - Menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh merupakan hal yang harus dilakukan oleh setiap orang. Salah satu cara untuk melakukan hal tersebut adalah dengan rutin berolahraga. Olahraga membutuhkan koordinasi dan konsentrasi yang tinggi karena kita dituntut untuk aktif bergerak. Tak jarang olahraga justru menimbulkan cedera karena kecelakaan ataupun gerakan yang salah. Agar olahraga berjalan lancar, Sobat Unggul harus waspadai jenis-jenis cedera olahraga yang paling sering terjadi berikut ini! Keseleo pergelangan kaki Terkilir atau cedera pada pergelangan kaki merupakan salah satu cedera yang paling banyak terjadi. Cedera jenis ini umum terjadi ketika melakukan olahraga seperti jogging, latihan peregangan, dan melompat. Penyebab terjadinya cedera [...]

7 Cedera yang Sering Terjadi saat Olahraga2022-09-15T16:17:22+07:00
Go to Top